Lirik Lagu Djangan Berisik Berbeda Beda Bersama Sama
DJANGAN BERISIK ngomong yang baik
Berbeda beda bersama sama
Kita berada di tempat yang sama
berbeda beda bersama sama
DJANGAN BERISIK difilter aja
berbeda beda bersama sama
bermacam warna ragam suara
berbeda beda bersama sama
Berbeda beda saling melangkapi
Bebeda beda saling menghormati
Boleh bicara tidak mengusik
Boleh bicara DJANGAN BERISIK
Berbeda beda bersama sama
Berbeda beda bersama sama
Beda beda beda saling melangkapi
Berbeda beda saling menghormati
Boleh bicara tidak mengusik
Boleh bicara DJANGAN BERISIK
Berbeda beda bersama sama
Berbeda beda bersama sama
0 Response to "Lirik Lagu Djangan Berisik Berbeda Beda Bersama Sama"
Post a Comment